Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2014

Pembahasan dan Contoh Program Polymorphism

Polymorphism merupakan suatu aksi yang memungkinkan pemogram menyampaikan suatu pesan tertentu keluar dari hierarki obyeknya, dimana suatu obyek tersebut yang berbeda memberikan tanggapan ataupun respon terhadap pesan yang sama sesuai dengan sifat masing-masing obyek. Itu berarti, Polymorphism “mempunyai banyak bentuk” yang juga merupakan salah satu sifat class yang memungkinkan sebuah method mempunyai nama yang sama, namun memiliki aksi yang berbeda. Polymorphism adalah pemikiran bahwa objek dinamis suatu class dasar dapat berperilaku seperti class turunan. Jika objek menunjuk class dasar maka ia perilaku seperti class dasar, dan jika ia menunjuk class turunan ia akan berperilaku seperti class turunan. Dalam hal ini objek memiliki beberapa bentuk, tergantung ia menunjuk kemana. Dalam hal ini suatu objek atau class dan perubahan perilakunya adalah dari kelas dasar ke kelas turunan, tidak bisa objek kelas turunan menunjuk ke kelas dasar. Polimorfisme dimungkinkan karena adanya mekan

Pembahasan dan Contoh Program Inheritance

Inheritance (pewarisan) adalah proses pembentukan satu class baru dari class lainnya.Dengan memanfaatkan inheritance kode yang kita buat bisa digunakan lagi pada aplikasi lain maupun pada aplikasi itu sendiri, sehingga kita tidak perlu susuah2 menuliskan lagi. Class baru disebut Derived Class sedangkan class awal disebut Based Class. Untuk penjelasan pewarisan sudah cukup ya , langsung aja ke contoh program Inheritance di csharp Kelas yang mewarirkan biasa di sebut super class / class induk Kelas yang diwariskan biasa di sebut sub class / kelas anak. Keuntungan dari inheritance adalah programmer dapat menggunakan coding dari superclass yang nantinyan digunakan secara berulang ulang pada subclass tanpa harus menulisnya berulang kali juga. Inheritance ini diawali dengan mendefinisikan superclass, dari itu dapat membuat object yang berdasarkan superclassnya. Sehingga akan terbentuk subclass yang  mana setiab object subclass dapat mengakses semua data dan program yang dimiliki superclass

Contoh Program Simple memakai fungsi IF

#include<iostream> #include<conio.h> using namespace std; int main() { int A,B; cout<<"masukan nilai A: "; cin>>A; cout<<"masukan nilai B: "; cin>>B; if(A<B) cout<<"Hasilnya adalah: "<<A-B<<endl; else if(A>B) cout<<"Hasilnya adalah: "<<A+B<<endl; else if(A=B) cout<<"Hasilnya adalah: "<<A<<endl; getche(); }

3 Input Bilangan Terkecil

#include <iostream> #include <conio.h> using namespace std; int terbesar (int bil1, int bil2, int bil3); int terkecil (int bil1, int bil2, int bil3); int main() { int bil1,bil2,bil3; int besar; int kecil; cout<<"Masukan bilangan 1 : "; cin>>bil1; cout<<"Masukan bilangan 2 : ";     cin>>bil2;     cout<<"Masukan bilangan 3 : ";     cin>>bil3; besar=terbesar(bil1,bil2,bil3); cout<<"Bilangan Terbesar adalah : "<<besar<<endl; kecil=terkecil(bil1,bil2,bil3); cout<<"Bilangan Terkecil adalah : "<<kecil<<endl; getche(); } int terbesar(int bil1, int bil2, int bil3) { if((bil1>bil2)&&(bil1>bil3)) return bil1; if((bil2>bil1)&&(bil2>bil3)) return bil2; if((bil3>bil1)&&(bil3>bil2)) return bil3; } int terkecil(int bil1, int bil2, int bil3) { if((bil1<bil2)&&(b

Program Menentukan Bilangan Terbesar Dan Terkecil Dari 3 Inputan

#include <iostream> #include <conio.h> using namespace std; int terbesar (int bil1, int bil2, int bil3); int terkecil (int bil1, int bil2, int bil3); int main() { int bil1,bil2,bil3; int besar; int kecil; cout<<"Masukan bilangan 1 : "; cin>>bil1; cout<<"Masukan bilangan 2 : ";     cin>>bil2;     cout<<"Masukan bilangan 3 : ";     cin>>bil3; besar=terbesar(bil1,bil2,bil3); cout<<"Bilangan Terbesar adalah : "<<besar<<endl; kecil=terkecil(bil1,bil2,bil3); cout<<"Bilangan Terkecil adalah : "<<kecil<<endl; getche(); } int terbesar(int bil1, int bil2, int bil3) { if((bil1>bil2)&&(bil1>bil3)) return bil1; if((bil2>bil1)&&(bil2>bil3)) return bil2; if((bil3>bil1)&&(bil3>bil2)) return bil3; } int terkecil(int bil1, int bil2, int bil3) { if((bil1<bil2)&&(b

Program Stack (Tumpukan)

#include <iostream> #include <conio.h> #include <string.h> using namespace std; struct//mendeskripsikan type data struct {         char data [15][15], max [15];//deklarasi dari program         int i,j; }               tumpukan;         void push () {         tumpukan.i++;         cout<<"Masukan Data: ";         cin>>tumpukan.max;         strcpy (tumpukan.data[tumpukan.i],tumpukan.max); } void pop () {         if (tumpukan.j>0)         {             cout<<"Data Yang Terambil : "<<tumpukan.data[tumpukan.i]<<endl;                 tumpukan.j--; tumpukan.i--;         }         else             cout<<"Tak Ada Data Yang Terambil"<<endl; } void cetak (int n) {         if (tumpukan.i>0)         {             for (int a=n; a>=1; a--)             {                 cout<<tumpukan.data[a]<<endl;             }         }         else         cout<&l

Contoh Program Menentukan Bilangan Prima di C++

Gambar
#include<iostream> #include<conio.h> using namespace std; int main() { int bil1, bil2; int prima; cout<<"Masukan Nilai Batas Awal : "; cin>>bil1; cout<<"Masukan Nilai Batas Akhir : "; cin>>bil2; cout<<"Yang Termasuk Bilangan Prima Adalah : "; for(int a=bil1;a<bil2;a++) {     prima=0;     for(int b=1;b<=a;b++)     {         if(a%b==0)         {             prima++;         }     }       if(prima==2)     {         cout<<a<<" ";     } } getche(); }